Program Java Sederhana : Cek Nilai Hasil Ulangan - KaAzima

Azim: Life, Blog, Linux ER

Menulis Lagi... Lagi Menulis.

Program Java Sederhana : Cek Nilai Hasil Ulangan


Nama : Ahmad Mu’azim Abidin
NPM : 141212....
Kelas : TIF 2012A

Screen Shot kode sumber program :
                         
Pemrograman Java, Contoh Aplikasi Java Sederhana.
Gambar 1 : Listing program cek hasil ulangan - Java.

Screen Shot program saat dijalankan :

Pemrograman Super Sederhana Java, Pemrograman Java Mudah.
Gambar 2 : Tampilan program sat dijalankan.
             
Listing dan keterangan kode sumber program :
/*AWAL LISTING PROGRAM CEK HASIL ULANGAN*/
package azimjava;

public class Azimjava { //deklarasi class public dengan nama AzimJava.
int npm, nilai; //deklarasi attribute.
String nama,keterangan; //deklarasi attribute.

    void entriNilai() //awal deklarasi method (perilaku).
    {
     if (nilai<60)
     keterangan = "D"; 
     else if (nilai<70)
     keterangan = "C";
     else if (nilai<80)
     keterangan = "B";
     else if (nilai<=100)
     keterangan = "A";
     else 
     keterangan = "Nilai tidak valid";
    }    
    
    void tampilanNilai()
    {
     System.out.print("[[ Hasil nilai ulangan " +nama);
     System.out.println(" ]]");
     System.out.println();
     System.out.println("NPM = " +npm);
     System.out.println("Nama = " +nama);
     System.out.println("Nilai = " +nilai);
     System.out.println("Keterangan = " +keterangan);
    } //akhir deklarasi method (perilaku).
              
    public static void main(String[] args) //awal eksekusi program.
    { //eksekusi program terbagi menjadi dua :
     { //awal eksekusi pertama dengan memanggil method yang sudah dideskripsikan.
      Azimjava keluar = new Azimjava();
      keluar.nama = "" ; 
      keluar.npm = 1412120079;
      keluar.nama = "Ahmad Muazim Abidin";
      keluar.nilai = 100;
      keluar.entriNilai();
      keluar.tampilanNilai();
     } //akhir eksekusi pertama.
     System.out.println(); //awal eksekusi kedua tanpa memanggil method.
     System.out.print("[[ Juga ada di ");
     System.out.println("Kaazima.blogspot.com ]]"); //akhir eksekusi kedua.
    }
}
/*AKHIR LISTING PROGRAM CEK HASIL ULANGAN*/

Pada saat program dijalankan, akan membaca beberapa nilai yang dituliskan pada public static void main() dan membandingkan kriteria pada bagian tersebut dengan kriteria perilaku (method) yang ada pada public class AzimJava tepatnya pada bagian void entriNilai() dan void tampilanNilai().

Beli Batik Tulis Gedog Tuban kwalitas terbaik di www.batikhmsholehtuban.com.

Perilaku program dalam menentukan kriteria kelulusan berdasarkan pada nilai yang diperoleh dikonversikan kedalam grade nilai dari A-D.  Grade nilai berdasarkan pada :

- Jika nilai dibawah 60 dan diatas 0 maka akan mendapatkan keterangan D.
- Jika nilai dibawah 70 dan diatas 59 maka akan mendapatkan keterangan C.
- Jika nilai dibawah 80 dan diatas 69 maka akan mendapatkan keterangan B.
- Jika nilai dibawah 100 dan diatas 79 maka akan mendapatkan keterangan A.

Sedangkan bagi nilai yang tidak memenuhi kriteria yang sudah dijelaskan diatas akan menampilkan keterangan “Nilai tidak valid” pada saat program dijalankan.

Related Post:

3 Komentar untuk "Program Java Sederhana : Cek Nilai Hasil Ulangan"

sampai detik ini masih mikir dimana letak sederhananya...
hha :D

hahaha... sederhana tapi enggak sesederhana maknawinya wkwkwk

Thx mas.. Lihat juga punya saya tentang java di :

Contoh Program Java Sederhana

Tinggalkan opini Anda, untuk turut dalam postingan ini [komentar dimoderasi dulu].

Back To Top